Membuat sebuah link dalam postingan, biasanya jika di klik akan langsung menuju ke link yang bersangkutan. Nah bagaimana cara membuat link yang jika di klik akan muncul di window baru?
Misalnya kita mengutip sumber dari website Detik dan ingin ngelink ke sana, maka taruhlah achor text-nya Detik. Jika dengan cara konvensional, maka kodenya:
<a href="http://detik.com">Detik</a>
Agar saat diklik muncul di window baru, maka kodenya perlu ditambahi target="blank"
sehingga menjadi:
<a href="http://detik.com"target="blank">Detik</a>
Gampang kan...!!
Selamat Mencoba...
Friday, October 9, 2009
Cara Membuat Link Jika Di Klik Muncul di Window Baru
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 comments:
Post a Comment